Senin, 03 Februari 2014

Menguasai Cara Menggambar Kunci Untuk Animasi

Menguasai Cara Menggambar Kunci Untuk AnimasiSalah satu kompetensi mengenai multimedia yang dapat menambah wawasan secara online di Ocsamabel Blog.


Pada dasarnya aplikasi Macromedia Flash ( pengertian macromedia dapat dilihat disini ) adalah alat paling mudah untuk menggambar animasi

Frame By Frame


1. Gambar objek di frame awal ( pertama )



2. Di frame berikutnya : klik kanan - pilih Insert Keyframe


3. Ubah warna objek yang sudah ada



4. Di frame berikutnya : Klik kanan - Insert Frame


 
5. Untuk melihat hasilnya klik saja ctrl + enter


Motion Tween


1. Gambar objek di frame awal


2. Objek harus di selection : Klik kanan - Convert to Symbol


3. Akan muncul tampilan seperti di bawah ini . Pilih Graphic kemudian OK


4. Di frame berikutnya : Klik kanan - Insert Keyframe


5. Pindah / geser objek tadi 


6. Letakkan cursor di antara frame awal dan akhir . Klik kanan - Create Motion Tween



masih banyak artikel multimedia lainnya, untuk lihat klik disini
thumbnail
Judul: Menguasai Cara Menggambar Kunci Untuk Animasi
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait :

0 komentar: